News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Olimpiade Paris 2024

Jadwal Angkat Besi Olimpiade Paris 2024: Tiga Wakil Indonesia Punya Kans Bikin Kejutan

Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Dwi Setiawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Peraih medali perak Indonesia Eko Yuli Irawan berdiri di podium untuk upacara kemenangan kompetisi angkat besi 61kg putra selama Olimpiade Tokyo 2020 di Tokyo International Forum di Tokyo pada 25 Juli 2021. Jadwal cabang olahraga angkat besi Olimpiade Paris 2024, sebanyak tiga wakil Indonesia beraksi.

Jumat, 9 Agustus 2024
Pukul 00.30 WIB Kelas 73kg putra
Pukul 20.00 WIB Kelas 89kg putra

Sabtu, 10 Agustus 2024
Pukul 00.30 WIB Kelas 71kg putri
Pukul 16.30 WIB Kelas 102kg putra
Pukul 21.00 WIB Kelas 81kg putri

Minggu, 11 Agustus 2024
Pukul 01.30 WIB Kelas +102kg putra
Pukul 16.30 WIB Kelas +81kg putri

Daftar Atlet Angkat Besi Indonesia Peraih Medali Olimpiade

Olimpiade Sydney 2000
- Raema Lisa Rumbewas (perak)
- Sri Indriyani (perunggu)
- Winarni Binti Slamet (perunggu)

Olimpiade Athena 2004
- Raema Lisa Rumbewas (perak)

Olimpiade Beijing 2008
- Eko Yuli Irawan (perunggu)
- Triyatno (perunggu)
- Raema Lisa Rumbewas (perunggu)

Olimpiade London 2012
- Triyatno (perak)
- Citra Febrianti (perak)
- Eko Yuli Irawan (perunggu)

Olimpiade Rio de Janeiro 2016
- Sri Wahyuni Agustiani (perak)
- Eko Yuli Irawan (perak)

Olimpiade Tokyo 2020
- Eko Yuli Irawan (perak)
- Windy Cantika Aisah (perunggu)
- Rahmat Erwin Abdullah (perunggu)

(Tribunnews.com/Isnaini/Abdul Majid)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini