Sedangkan Yere/Rahmat juga berambisi untuk melaju jauh demi mendongkrak ranking BWF.
Terlebih posisi Yere/Rahmat di tabel ranking BWF sudah di lewati oleh kompatriotnya Fikri/Daniel pasca-China Open 2024.
Praktis Yere/Rahmat punya keinginan untuk memenangi perang saudara melawan Fikri/Daniel.
Macau Open 2024 bakal dimulai besok pada hari Selasa (24/9/2024) mendatang.
Poin BWF Macau Open 2024 (Super 300)
32 Besar = 1670
16 Besar = 2750
8 Besar = 3850
Semifinal = 4900
Runner-up = 5950
Juara = 7000
Jadwal Macau Open 2024
Selasa (24/9/2024)
- Pukul 09.00 WIB: Babak Kualifikasi mulai pukul 09.00 WIBÂ
- Pukul 15.00 WIB: Babak 32 Besar
Rabu, (25/9/2024)
- Pukul 09.00 WIB: Babak 32 Besar
Kamis (26/9/2024)
- Pukul 11.00 WIB: Babak 16 Besar
Jumat (27/9/2024)
- Pukul 11.00 WIB: Babak Perempat Final