News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

BWF world ranking

Sengitnya Perebutan Takhta Ranking 1 Dunia, Hanya Korea yang Sanggup Menyaingi Dominasi China

Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Dwi Setiawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

An Se-young dari Korea Selatan bersorak kegirangan setelah kemenangannya atas Tai Tzu Ying dari Taiwan pada pertandingan semifinal tunggal putri mereka di hari kelima turnamen bulu tangkis Japan Open di Tokyo pada 29 Juli 2023. Hanya Korea yang mampu menahan dominasi China dalam perebutan takhta peringkat satu dunia.

TRIBUNNEWS.COM - Berdasarkan update ranking BWF, memperlihatkan betapa sengitnya perebutan takhta peringkat satu dunia.

Menariknya, hanya para pebulu tangki sKorea Selatan yang mampu menyaingi dominasi kontingen China.

Tercatat, China menempatkan tiga wakilnya sebagai penyandang status ranking satu dunia.

Yakni Shi Yuqi (tunggal putra), Liang Weikeng/Wang Chang (ganda putra), dan Zheng Siwei/Huang Yaqiong (ganda campuran).

Sedangkan dua sektor lainnya ditempati pemain dari Korea.

Mereka adalah An Se-young (tunggal putri) dan Baek Ha Na/Lee So Hee (ganda putri).

Sebelumnya, hanya ada An Se-young yang merusak dominasi China.

Ganda putri Korea, Baek Ha Na/Lee So Hee di atas podium tertinggi All England 2024 setelah mengalahkan Nami Matsuyama/Chiharu Shida (Jepang), Minggu (17/3/2024). Hanya Korea yang mampu menahan dominasi China dalam perebutan takhta peringkat satu dunia.(Instagram @official_bka)

Namun, kini ada nama baru yakni Baek/Lee.

Baek/Lee melesat ke peringkat satu dunia ganda putri merebut takhta pasangan China, Liu Shengshu/Tan Ning.

Keberhasilan Baek/Lee menempati ranking satu dunia lantas mencatatkan sejarah manis bagi badminton Korea.

Untuk pertama kalinya dalam sejarah, ada pasangan ganda putri Korea yang menduduki ranking satu dunia.

Di sisi lain, Indonesia justru mengalami kemerosotan jika berbicara soal ranking dunia.

Baca juga: Federasi Badminton Korea Kembali Diterpa Isu Negatif, Diduga Eksploitasi Atlet Termasuk An Se-young

Hanya ada empat wakil Indonesia yang masuk 10 besar ranking dunia.

Untuk sektor tunggal putra, ada Jonatan Christie (6) dan Anthony Sinisuka Ginting (10).

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini