News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Timnas Indonesia

Tengah Bulan Ini, Evan Dimas Tes di Jubilo Iwata

Editor: Ravianto
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUNNEWS.COM, SURABAYA - Satu lagi pemain timnas Indonesia diberi kesempatan untuk melakukan tes dengan klub Jepang. Evan Dimas kapten timnas Indonesia U-19 diberi kesempatan bermain di kompetisi J-League bila mampu melewati serangkaian tes bersama klub Jubilo Iwata.

Rencananya pertengahan November 2014 nanti, Evan Dimas akan menjalani rangkaian tes di Jubilo Iwata. Pihak Jubilo sudah memantau kiprah Evan di Tim Garuda Jaya beberapa bulan silam. Mereka secara khusus datang ke Yogyakarta menegok sesi pelatnas timnas U-19.

Jubilo sebelumnya sudah bertemu dengan petinggi Persebaya yang mengontrak Evan. Kedua pihak telah melakukan pembicaraan intens untuk melakukan kerja sama jangka panjang sister city. Salah satu program yang diusung adalah pengiriman pemain belia Bajul Ijo ke Jepang.

Evan menjadi yang pertama. “Seperti pemain lain, Evan tidak otomatis direkrut Jubilo Iwata. Ia harus menjalani sejumlah rangkaian tes dulu,” tutur Kei Koyama, J-League Media Promotion Inc. “Kami juga masih membuka kesempatan trial buat pemain-pemain lainnya,” ujar Kei.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini