News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Super Indonesia

Bahkan Anak-Anak Pun Kena Dampak Putus Asa dari Ketidakjelasan Sepakbola Indonesia

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Firman Utina.

TRIBUNNEWS.COM - Gelandang Persib BAndung, Firman Utina, mengharapkan ada titik temu mengenai kompetisi sepakbola tanah air. Menurutnya, ketidakpastian kompetisi ini cukup mengganggu banyak orang yang menggantungkan hidup pada sepakbola.

"Semoga segera ada titik temu supaya sepak bola jadi harapan yang baik bagi kehidupan dan karier," ujarnya di mes Persib, Senin (20/4/2015).

Mantan kapten tim nasional (timnas) itu menyebutkan, ketidakpastian liga domestik tak hanya berdampak pada pemain profesional tetapi juga pada anak-anak.

"Bayangin ada berapa ribu pemain di liga kita. Itu menyangkut karier. Belum lagi pemain muda dan anak-anak usia dini yang mau yang mau menjadikan sepak bola sebagai bagian kehidupan. Mereka bisa putus asa," katanya.

Seperti diketahui, kelanjutan liga di tanah air menjadi tak jelas menyusul sikap Kemenpora yang membekukan PSSI sejak dua hari lalu.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini