News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Jovetic Dua Gol, Inter Taklukkan Tim Promosi Carpi 2-1

Penulis: Fahdi Fahlevi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Stevan Jovetic (kanan)

TRIBUNNEWS.COM - Internazionale Milan berhasil memperpanjang tren kemenangan setelah menghempaskan tim promosi Carpi 1-2 dalam laga Serie A Liga Italia di Stadio Alberto Braglia, Senin (31/8/2015) dinihari.

Gol kemenangan Inter dicetak oleh dua gol Stevan Jovetić pada menit 31 dan 89. Sedangkan gol Carpi dicetak Antonio pada menit 89.

Gol pertama Jovetic pada babak pertama, berawal dari serangan balik Inter yang dikonversinya menjadi gol.

Pada menit 81, Carpi sempat membalas melalui gol Di Gaudio yang memanfaatkan umpan Kevin Lasagna.

Inter kembali unggul melalui gol Jovetic melalui titik putuh pada menit 89. Penalti diberikan karena pemain AS Roma Gabriel.

Hasil ini bertahan hingga wasit menutup peluit panjang.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini