News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Indonesia

Meski Tak Lagi Dipercaya di Persib, Michael Essien Tetap Berikan Dukungan Penuh untuk Maung Bandung

Penulis: Bobby Wiratama
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Mantan pemain Chelsea dan Real Madrid Michael Kojo Essien diperkenalkan manajemen Persib Bandung di Grha Persib, Jalan Sulanjana, Bandung, Selasa (14/3/2017). Michael Essien resmi bergabung dengan Persib Bandung mengenakan jersey dengan nomer lima. TRIBUN JABAR/DENI DENASWARA

TRIBUNNEWS.COM - Jadi bintang di musim lalu, kini nasib Michael Essien tak menentu.

Michael Essien diketahui tak masuk dalam skuat Persib Bandung di musim 2018.

Pemain asal Ghana itu tak ada dalam acara launching tim Persib yang diselenggarakan di Graha Persib pada Sabtu (17/3/2018).

Essien tergantikan posisinya oleh striker asal Argentina, Jonathan Bauman, yang diperkenalkan di launching tim tersebut.

Kuota pemain asing yaitu tiga pemain asing bebas dan satu pemain asal Asia membuat Essien terpaksa tersingkir.

Saat ini ditambah Jonathan Bauman, Persib memiliki empat pemain asing.

Sebelumnya ada Oh In-kyun, Bojan Malisic, dan Ezechiel N'Douassel.

Kini muncul pertanyaan ke mana Essien akan melanjutkan kariernya.

Namun sejatinya ia masih berstatus pemain Persib Bandung.

Hal tersebut pun diungkapkan oleh agen Essien, Amogou Mathieu.

"Essien masih di Persib, sampai saat ini, kalau ada perubahan nanti akan dikabari," kata Mathieu dikutip dari Tribun Jabar.

Jika masih terikat kontrak dengan Persib bisa saja Essien bermain di klub lain dengan status pinjaman.

Ketidakjelasan status Essien inilah yang banyak membuat media dan fans sama-sama merasa tak tahu arah masa depan sosok Essien di Indonesia.

Menariknya, Meski dirinya diselimuti ketidakpastian, Essien masih tetap saja berpikiran positif.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini