TRIBUNNEWS.COM - Tim nasional (timnas) U-16 Indonesia sukses melaju ke final Piala AFF U-16 2018 setelah meraih kemenangan atas Malaysia dengan skor 1-0 di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo pada Kamis (9/8/2018).
Dalam kemenangan di laga semifinal tersebut, timnas U-16 Indonesia sukses menghentikan kutukan selama 16 tahun tak pernah menang di pertandingan Piala AFF U-16 melawan Malaysia.
Dalam pertemuannya sejak 2002, timnas U-16 Indonesia hanya mampu sekali menang, kemudian dua kali mengalami kekalahan dan tiga kali seri.
Dan akhirnya di Piala AFF U-16 2018, timnas U-16 Indonesiaberhasil menyamai rekor kemenangan Malaysia dengan dua kali kemenangan.
Berikut rekam jejak pertemuan kedua tim sejak Piala AFF U-16 2002:
15 Latihan Soal PKN Kelas 1 SD Bab 1 Kurikulum Merdeka, Pilihan Ganda dan Esai Lengkap Kunci Jawaban
Kartu Prakerja Gelombang 65 Ditutup Malam Ini, Segera Daftar! Ini Syarat & Cara Mengikuti Programnya