TRIBUNNEWS.COM - Timnas U-16 Indonesia sukses menjuarai Piala AFF U-16 2018. Namun, Indonesia punya sejarah berliku, pernah tak berpartisipasi, pernah juga absen karena sanksi FIFA, plus memori indah laga pertama turnamen ini.
Piala AFF U-16 dimulai pada 2002 dengan nama resmi Piala AFF U-17.
Pada turnamen ini edisi pertama, Indonesia dan Malaysia menjadi tuan rumah dengan menunjuk Medan serta Kuala Lumpur sebagai pelaksana laga penyisihan.
Indonesia tergabung di Grup B pada turnamen edisi perdana 16 tahun silam.
Kala itu, timnas U-17 Indonesia gabung dengan Laos, Thailand, Kamboja, serta Filipina. BACA SELENGKAPNYA DI SINI