Solskjaer membebaskan para pemain untuk menunjukkan gaya permainan mereka masing-masing.
4. Peningkatan kualitas Paul Pogba
Selama dua tahun lebih, Mourinho gagal untuk mengeluarkan potensi terbaik Pogba.
Solskjaer langsung mampu melakukannya dengan membuat Pogba terlibat empat gol Manchester United di empat laga.
5. Lini pertahanan yang stabil
Sedikit demi sedikit, Manchester United mulai membenahi lini belakang mereka.
Setelah selalu kebobolan dalam tiga laga awal, Manchester United akhirnya membukukan clean-sheet dalam dua laga beruntun.