News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Champions Asia

Tanpa 4 Pemain Anyar, Persija Dinilai Berpeluang Tumbangkan Home United

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pemain Timnas Indonesia Riko Simanjuntak berebut bola dengan pemain Timnas Filipina pada pertandingan babak penyisihan grup piala AFF 2018 di Stadion Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, Minggu (25/11/2018). Di babak pertama Indonesia bermain imbang 0-0 melawan Filipina. TRIBUNNEWS/HERUDIN

TRIBUNNEWS.COM - Persija Jakarta dinilai memiliki peluang untuk menumbangkan Home United di babak play off Liga Champions Asia 2019.

Dikutip SuperBall.id dari Foxsportasia.com, Senin (28/1/2018), kepercayaan pemain-pemain Persija Jakarta dinilai sangat tinggi.

Foxsport memberikan penilaian itu setelah mengutip pernyataan Riko Simanjuntak dari Tribun Jakarta.

Riko Simanjuntak mengaku sangat termotivasi mengalahkan Home United di babak play off Liga Champions Asia 2019.

Motivasi yang sama, diakui Riko, juga dimiliki oleh rekan-rekannya di Persija Jakarta.

"Saya sangat termotivasi (untuk mengalahkan Home United)"

"Tentunya rekan tim saya yang lain juga ingin menunjukkan yang terbaik untuk turnamen nanti," kata Riko yang dikutip Foxsportasia dari Tribun Jakarta.

Namun, Persija Jakarta tak bisa diperkuat oleh empat pemain bintang yang baru saja direkrut.

Keempat pemain baru tersebut adalah Vinicius Lopes Laurindo, Bruno Matos, Jakhongir Abdumuminov dan Ryuji Utomo.

Mereka tak bisa bermain karena belum memiliki International Tramsfer Certificate.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini