News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Sebelum Hadapi Timnas U-22 Indonesia, Bhayangkara FC akan Umumkan Nama Pelatih

Editor: aidina fitra
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Skuat Bhayangkara FC merayakan gol Ilija Spasojevic ke gawang PS TNI di Stadion Pakansari, Bogor, Minggu (3/9/2017). DOK BHAYANGKARA FC

TRIBUNNEWS.COM- Bhayangkara FC akan segera mengumumkan pelatih baru paling cepat sebelum pertandingan uji coba kontra timnas U-22 Indonesia.

Bhayangkara FC masih belum memiliki sosok pengganti Simon Mcmenemy yang telah resmi menjadi pelatih timnas Indonesia.

Namun, manajemen Bhayangkara FC mengabarkan bakal mengumumkan nama pelatih baru sebelum menjalani uji coba dengan timnas U-22 Indonesia.

BACA SELENGKAPNYA

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini