Dari 22 pemain yang dibawa, Singo Edan membawa dua kiper Kurniawan Kartika Ajie dan Sandi Firmansyah.
Pada lini belakang atau bertahan, Hamka Hamzah, Arthur Cunha, Johan Farizi, Alfin Tuasalamony masih menjadi pilihan utama.
Berpindah ke lini tengah, Milomir Seslija pelatih Arema FC menyertakan Makan Konate, Hanif Sjahbandi, Hendro Siswanto, Pavel Smolyachenko.
Di posisi depan Sylvano Comvalius, Dendi Santoso, Dedik Setiawan, Ricky Kayame dipastikan menjadi andalan tim.
"Kami bawa pemain yang menurut kami paling siap untuk berlaga dan dalam kondisi fit," kata Milomir Seslija pada Surya, Kamis (9/5/2019).
Prediksi line up PSS vs Arema :
PSS Sleman (4-3-3) : Ega; Derry, Alfonso, Purwaka, Bagus; Brian, Alom, Dave; Arsyad, Yevhen, Yudo
Arema FC (4-3-3) : Aji; Alfarizi, Hamka, Arthur, Alfin; Konate, Hendro, Hanif; Dendi, Comvalius, Kayame
Disclaimer:
- Link live streaming Indosiar hanya informasi untuk pembaca
- TRIBUNNEWS.COM tidak bertanggungjawab atas kualitas siaran dan copyright live streaming