News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Piala AFF U18

Prediksi Timnas U-18 Indonesia vs Laos di Piala AFF U-18, Pantang Remehkan Lawan

Penulis: Gigih
Editor: Tiara Shelavie
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

"Jangan merasa nyaman karena sudah mencetak gol banyak lebih dulu,” tutur Fakhri.

Fakhri berharap para pemainnya bisa belajar cepat dari kesalahan yang sudah mereka perbuat.

“Saya harap mereka bisa cepat belajar dari kesalahan itu,” ucapnya.

Fakhri punya pandangan sendiri terhadap calon lawannya nanti.

“Laos patut kita waspadai. Sejauh ini mereka sudah mengoleksi dua kemenangan, saat mereka melawan Brunei dan Filipina."

"Melawan Laos kami tak mau mengendurkan serangan, tetap tampil agresif seperti, menyerang, bermain efektif dalam bertahan dan saat menyerang,” jelasnya.

Timnas U-18 akan berkompetisi di tingkat Asia Tenggara di ajang Piala AFF U-18.

Sebanyak 23 pemain beserta ofisial tim nasional Indonesia U-18 akan bertolak ke Vietnam. 

Kepergian mereka ke Vietnam dilepas oleh Sekretaris Jenderal PSSI, Ratu Tisha Destria.

"Selamat berjuang Timnas U18, jaga kekompakan kalian selama di Vietnam, baik di dalam maupun di luar pertandingan," ujar Ratu Tisha dikutip Tribunnews dari laman resmi PSSI.

"Saya yakin kalian bisa memberikan yang terbaik untuk bangsa dan negara," kata Tisha.

Baca: Jelang Badak Lampung FC vs PSS Sleman Liga 1 2019, Super Elang Jawa Bermasalah Kebugaran

Sementara itu, pelatih kepala timnas U-18, Fakhri Husaini mengucapkan terima kasih atas kedatangan Ratu Tisha untuk memberikan semangat kepada timnya.

"Terima kasih Bu Sekjen untuk waktunya telah menyempatkan diri datang ke bandara serta motivasinya."

"Insya Allah kami akan memegang amanah yang diberikan, saling mendoakan untuk kebaikan prestasi sepak bola Indonesia," jelas Fakhri.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini