TRIBUNNEWS.COM - Bek Persib Bandung, Bojan Malisic akhirnya angkat bicara perihal kontraknya yang diputus Persib Bandung.
Bojan bersama dua pemain asing lainnya yakni Rene Michelic dan Artur Gevorkyan dicoret dari skuat Maung Bandung untuk putaran kedua Liga 1.
Ketiga akan digantikan oleh pemain pilihan pelatih Persib, Robert Rene Albert, yakni Nick Kuipers, Kevin Van Kipersluis dan Omid Nazari.
Bojan mengaku menerima keputusan Manajemen dan tim pelatih yang memutuskan melepasnya di tengah kompetisi. Kondisi ini, kata Bojan, sangat biasa terjadi dalam sepakbola.
BERITA REKOMENDASI