News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga 1 2019

Link Live Streaming Persib vs PSS di Indosiar, Tonton di HP

Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Sementara Omid Nazari yang merupakan pemain tengah, akan bekerja sama dengan Abdul Aziz.

Sedangkan Hariono diperkirakan masih menjadi pilihan utama Robert Rene Alberts untuk menjaga kestabilan permainan Persib di lini tengah.

Di lini depan, Kevin van Kippersluis akan berduet dengan Esteban Vizcarra untuk mensuplai bola ke Ezechiel N'Douassel.

SkuatĀ PSS Sleman MinimĀ 

Pelatih PSS, Seto Nurdiyantara membawa sebanyak 18 pemain untuk menghadapi Persib.

Dua pilar tim berjuluk Super Elang Jawa bakal absen lntaran membela Timnas U23 Indonesia. Mereka adalah Sidik Saimima dan Irkham Zahrul.

Tak hanya itu, PSS juga baru melepas 5 punggawa mereka dalam transfer pemain paruh musim Liga 1 2019.

Kelimanya pemain itu adalah, Irsan Lestaluhu, Junius Bate, Nerius Alom, Dhika Bayangkara, dan Rudi Widodo.

"Menghadapi Persib kami kehilangan sembilan pemain, lima pemain mengundurkan diri, dua ke Tim Nasional dan dua lagi cedera."

"Artinya tim kami memang sangat minim pilihan untuk pertandingan besok (red-hari ini)," kata Seto di laman resmi PSS.

Pada pertandingan nanti, duet Alfonso de la Cruz dengan Bagus Nirwanto jadi pilihan pertama coach Seto.

Brian Ferreira yang tampil baik di Liga 1 2019, bekerja sebagai dirijen lapangan tengah untuk mengkreasikan serangan PSS.

Sejauh ini, pemain asal Brasil itu telah mencetak 8 gol untuk PSS.

Kushedya Hari Yudo yang menjadi penentu kemenangan PSS atas PSM pekan lalu diperkirakan tampil sejak menit awal berduat dengan Haris Tuharea dan Yevhen Bokhasvilli.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini