MU hampir saja menambah keunggulan di menit 21 namun tendangan Daniel James masih mampu ditepis Gunn.
Keadaan berbalik setelah Gol James, Setan merah menjadi lebih aktif menyerang pertahanan tuan rumah.
Namun beberapa kesempatan untuk mencetak gol yang datang dari Rashford dan Juan Mata gagal diselesaikan menjadi gol.
Tuan rumah, Southampton bukan tanpa perlawanan, namun hingga menit 32 mereka masih sulit menembus pertahanan MU yang di kawal Wan-Bissaka dan Harry Maguire.
Hingga turun minum, keunggulan Manchester United tidak berubah.
Jalannya babak kedua
Southampton mencoba untuk bermain lebih terbuka untuk bisa menebus pertahanan Manchester United.
Namun kurrang nya aliran bola yang kurang kepada penyerang menjadikan serangan Southampton tertahan di lini Belakang MU.
Latihan Soal & Jawaban PKN Kelas 1 SD Bab 2 Semester 1 Kurikulum Merdeka, Aku Anak yang Patuh Aturan
15 Latihan Soal Bahasa Indonesia Kelas 4 SD BAB 3 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban, Lihat Sekitar
Permainan gemilang Wan-Bissaka di sisi kanan pertahanan MU menjadikan sulitnya para penyerang Souhtampton untuk menembus pertanana Setan Merah.
Namun menit ke 57, akhirnya tuan rumah mampu menyamakan kedudukan melalui sundulan Vestegaard.
Setelah gol tim tuan rumah tidak mengendorkan serangan
Menit ke 72, Southampton harus bermain dengan 10 pemain setelah Kevin Danso menerima kartu kuning kedua.
Hal ini tidak di sia siakan tim tamu untuk bermain lebih menyerang.
Namun penyelesaian akhir yang kurang baik membuat papan skor masih belum berubah lagi, tetap 1-1.