News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Italia

Hasil Inter Milan vs Lazio Liga Italia: Nerazzurri Menang Tipis 1-0

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi foto - Hasil Inter Milan vs Lazio Liga Italia: Nerazzurri Menang Tipis 1-0

Laga lanjutan pekan kelima Liga Italia mempertandingkan Inter Milan vs Lazio, Kamis (26/9/2019).

TRIBUNNEWS.COM - Inter Milan berhasil mengamankan tiga poin di laga kandang dalam lanjutan Liga Italia, Kamis (26/9/2019) dini hari.

Tim asuhan Antonio Conte unggul 1-0 atas Lazio.

Inter Milan mampu mencetak gol melalui D Ambrosio dimenit ke-23.

Baca: Hasil Babak Pertama Inter Milan vs Lazio Liga Italia: Nerazzurri Unggul Melalui Gol DAmbrosio

Baca: Live Score Hasil Inter Milan vs Lazio di Liga Italia, Pantau di HP

Ia berhasil memanfaatkan umpan dari Cristiano Biraghi.

Hingga akhir babak pertama berakhir, skor 1-0 untuk keunggulan Inter Milan.

Dibabak kedua, jjual beli serangan berlangsung bagi kedua tim.

Namun hingga akhir laga tidak ada gol tercipta.

Pelatih Inter Milan, Antonio Conte (inter.it)

Jalan Babak 1

Sejak babak awal dimulai, kedua tim menunjukkan intensitas serangan yang tinggi.

Tuan rumah dalam laga ini mengambil inisiatif serangan.

Lazio yang bertindak sebagai tim tam tamu juga bermain terbuka.

Inter Milan mendapat peluang melalui Politano di awal babak pertama.

Lazio yang bertindak tim tamu mencoba untuk mengurung Inter Milan.

Pressing ketat dilakukan tim tamu untuk menekan kreativitas tuan rumah.

Tuan rumah yang mengandalkan Barella dilini tengah mencoba menguasai permainan.

Pengawalan ketat dilakukan oleh Inter Milan terhadap pemain tim tamu yang menguasai bola.

Kedua tim dalam laga ini mnerapkan pertandingan terbuka.

Baca: Live Streaming Inter Milan vs Lazio Liga Italia di beIN Sports 2 via MAXStream, Akses di Sini

Baca: Prediksi Laga Inter Milan vs Lazio Liga Italia: Nerazzurri Unggul Catatan Pertemuan

Pola menyerang diterapkan oleh kedua pelatih baik Antonio Conte maupun Simone Inzaghi.

Memasuki menit ke-14, belum tercpta peluang yang matang bagi kedua tim.

Disiplinnya lini pertahanan membuat Inter Milan dan Lazio kedulitan menciptakan peluang.

Menit ke-14', tim tamu mendapatkan pelaung untuk membuka keunggulan.

Namun usaha Lazio masih dapat digagalkan oleh Handanovic.

Lukaku di beberapa kesempatan mampu merepotkan lini pertahanan Lazio.

Permainan Inter Milan dan Lazio selama 21 menit berkutat dilapangan tengah.

Usaha Inter Milan membuahkan hasil pada menit ke-23'.

Inter Milan mampu unggul 1-0 melalui gol yang dilesakkan oleh Ambrosio.

Lazio yang tertinggal satu gol semakin gencar melakukan serangan ke perthanan Inter Milan.

Hingga menit ke-35', tuan rumah masih unggul 1-0 atas Lazio.

Lazio memasuki menit ke-40 mulai menaikkan intensitas serangan.

Inter Milan dengan unggul satu gol mencoba mendikte permainan.

Jalan Babak 2

Inter Milan diawal babak kedua mencoba menekan lini pertahanan Lazio.

Lini pertahanan tim tamu bekerja ekstra keras sejauh berlangsungnya pertandingan.

Intensitas permainan kedua tim kembali tinggi memasuki menit ke-51'.

Umpan umpan pendek yang dikombinsikan dengan satu dua sentuhan ,ilik Inter membuat Lazio kerepotan.

Dimotori Sergio Milinkovic-Savic, Lazio menekan Inter.

Masuknya Ciro Immobile membuat lini serang Lazio semakin tajam.

Peluang Nicollo Barela berhadapan dengan Strakosha masih gagal menciptakan gol bagi Inter Milan.

Terlepas dari satu gol yang bersarang, penjaga gawang Lazio itu bermain dengan baik.

Baca: Jadwal Siaran Liga Italia Pekan ke-5: Inter Milan vs Lazio, Torino vs AC Milan

Baca: Jadwal Liga Champions 2019 Pekan ke-2, Barcelona vs Inter Milan, Tottenham vs Bayern, Pekan Depan

Pada menit ke-62, Lukaku berhasil memperoleh peluang matang, namun usahanya masih diblok lini pertahanan tim tamu.

Barella yang menjadi motor serangan Nerazzurri kerap kali pergerakannya merepotkan lini belakang Lazio.

Diego Godn dalam laga ini bermain dengan lugas.

Bersama dengan Skriniar maupun De Vrij, lini belakang Merazzurri bermain dengan solid.

Inter Milan dibabak kedua lebih cenderung menunggu tim tamu menunggu kesalahan untuk melangsungkan serangan balik.

Hingga menit ke-85', skor masih 1-0 untuk keunggulan tuan rumah.

Jika raihan tiga poin berhasil diamankan Inter, tim asuhan Antonio Conte itu berhasil menggeser Juventus di puncak klasemen.

Inter Milan berhasil mengamankan tiga poin di laga kadangnya,

Pertandingan usai dengan keunggulan 1-0 atas Lazio.

Berikut daftar susunan pemain:

Inter Milan : Handanovic (GK), Godin, de Vrij, Skriniar, D'Ambrosio, Barella, Brozovic, Vecino, Biraghi, Politano, Lukaku

Lazio : Strakosha (GK), , Luiz Felipe, Acerbi, Bastos, Lazzari, Milinkovic-Savic, Parolo, Alberto, Jony, Correa, Caicedo.

(Tribunnews.com/Giri)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini