Dengan hasil itu, posisi Barito masih tetap pada peringkat ke-17 dengan 19 poin alias belum keluar dari zona degradasi.
Baca: Hal-Hal Menarik Saat Fajar/Rian ke Final Korea Open 2019: Kejutan, Unggulan Satu Asal China Takluk
Baca: Hal-Hal Menarik Saat Borneo FC Tumbangkan Persija Jakarta: Lerby Eliandry Cetak Gol Tunggal
Baca: Profil 3 Wonderkid Persib Bandung: Berstatus Profesional, Bisa Berlaga di Liga 1
Baca: Pengakuan Bek Persebaya Seusai Resmi Jadi WNI: Pernah Tolak Tawaran dari Malaysia dan Thailand
Susunan Pemain Kedua Tim:
Barito Putera: 16- M Riyandi, 5- Rony Beroperay, 55- Dandi Maulana, 89- Cassio de Jesus, 18- Gavin Kwan Adsit, 13- Bayu Pradana, 8- Kosuke Uchida, 26- Rizky Pora, 6- Evan Dimas, 10- Rafael Silva, 30- Francesco Torres
Cadangan: 20- Aditya Harlan, 47- Donny, 37- Fathul Rahman, 8- Sackie Doe, 23- Ady, 17- Paulo, 9- Samsul Arif
Pelatih: Djadjang Nurdjaman
Persebaya: 33- Miswar Saputra, 22- Abu Rizal, 23- Hansamu Yama, 5- Otavio Dutra, 14- Ruben Sanadi, 96- M Hidayat, 28- Aryn Williams, 8- Oktafianus Fernando, 41- Irfan Jaya, 90- Diogo Campos, 7- David da Silva
Cadangan: 82- Iman Fadillah, 44- Andri, 29- Syaifuddin, 27- Fandi, 13- Rachmat Irianto, 12- Rendi Irwan, 6- Misbakus Solikin
Pelatih: Bejo Sugiantoro