News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga 1 2019

Hasil Liga 1, Persija vs Persipura: Gol Tunggal Joan Tomas Beri Kado Ulang Tahun Macan Kemayoran

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Gigih
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pemain Persija Jakarta Ryuji Utomo bersama rekan satu timnya melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang PSM Makasar pada laga final leg pertama Piala Indonesia 2018-2019 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (21/7/2019). Bek tengah Ryuji Utomo yang memastikan kemenangan Persija Jakarta atas PSM Makasar pada leg pertama. Tim Macan Kemayoran harus menunggu hingga menit ke-87 untuk bisa mencetak gol kemenangan 1-0 dari PSM Makasar. Tribunnews/Jeprima

Hingga babak kedua usai Persija dapat mempertahankan keunggulannya 1-0 atas Persipura.

Kemenangan pada laga ini sekaligus kado ulang tahun untuk Persija Jakarta yang ke 91 tahun.

Sekaligus membawa Macan Kemayoran ke posisi 11 dengan 38 poin.

Sementara bagi Persipura tidak mengubah posisi nya di posisi ke 3 dengan 44 poin.

Susunan Pemain Persija vs Persipura:

Persija (4-4-2):

Andritany Ardhiyasa (GK); Tony Sucipto, Fachrudin Wahyudi, Alexandre Luiz 'Xandao', Novri Setiawan; Ryuji Utomo, Sandi Sute, Rohit Chand; Riko Simanjuntak, Marko Simic, Heri Susanto.

Persipura Jayapura (5-3-2):

Dede Sulaiman (GK); Muhammad Tahir, Yohanis Tjoe, Yustinus Pae, Valentino Telaubun, Andre Ribeiro Santos; Ian Louis Kabes, Imannuerl Wanggai, Ibrahim Conteh; Titus Bonai, Boaz Sallosa.

(Tribunnews/Ipunk)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini