"Mereka kuat, mereka telah menemukan pola permainan dengan dua striker, mereka kuat dan terlepas dari permainan mereka kalah melawan Wolves, mereka menang, menang, menang, menang."
“Maka, tentu saja, piala adalah piala dan kekalahan berarti kita keluar, jadi sangat penting bagi kita untuk mencoba menang. Ayo lihat." tegasnya.
Disisi lawan, Southampton juga dalam keadaan yang bagus dalam lima laga terakhirnya.
Tim besutan Ralph Hasenhuttl meraih 4 kemenangan dan satu kekalahan dalam lima laga yang telah dimainkan.
Head-to-Head
1 January 2020: Southampton 1-0 Spurs (Premier League)
28 September 2019: Spurs 2-1 Southampton (Premier League)
9 March 2019: Southampton 2-1 Spurs (Premier League)
5 December 2018: Spurs 3-1 Southampton (Premier League)
21 January 2018: Southampton 1-1 Spurs (Premier League)
Prediksi Susunan Pemain
Southampton
McCarthy; Valery, Stephens, Vestergaard, Bertrand; Armstrong, Ward-Prowse, Hojbjerg, Redmond; Long, Ings.
Tottenham Hotspur