Trepatnya menit 11, Griezmann hampir saja mencetak gol keduanya, namun wasit menganulirnya.
Wasit menganulir gol Griezmann melalui tayang VAR yang menunjukan posisinya yang lebih dulu offside.
Tujuh menit berselang Jordi Aba melepaskan tendangan percobaan dari dalam kotak penalti.
Bola hasil tendangan Alba masih melebar dari gawang Cuellar.
Memasuki menit 20 Barcelona masih mendominasi permainan dan cenderung mengurung pertahanan tim tamu.
Kini giliran tim tamu mengancam lewat umpan silang yang dilepaskan lewat sisi flank.
Namun Ter Stegen masih sigap untuk keluar dari posisi nya untuk mengamankan bola tersebut.
Terjadi benturan yang mendekati kotak penalti antara Bosquets dengan pemain tim tamu.
Wasit memutuskan tendangan bebas untuk Barcelona dan akan dieksekusi oleh Messi.
Messi mengarahkan umpan tersebut Lenglet yang melaju ke dalam kotak penalti.
Lenglet berhasil menjagkaunya dan melepaskan sundulan yang masih lemah di dekapan kiper Leganes.
Griezman kembali mengancam dari dalam kotak penalti lewat tendangannya setelah memanfaatkan umpan terobosan yang dikirimkan oleh Alba.
Bola hasil tendangan Griezmann berhasil di bol dan hanya menghasilkan tendangan pojok.
Lenglet berhasil menambah gol keunggulan Barceloan di menit 27 lewat sundulannya.