News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

BREAKING NEWS : League Two Resmi Akhiri Musim Ini, League One Tunggu Konfirmasi

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Gigih
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi - Kompetisi Sepak Bola League One Inggris Belum Ada Kesepakatan. League Two Resmi Akhiri Musim Ini

TRIBUNNEWS.COM - Kompetisi sepak bola ketiga dan empat di Inggris baru saja melakukan pertemuan terkait kelanjutan sisa pertandingan musim ini.

Dikutip dari Independent, kompetisi ketiga Inggris atau yang biasa disebut League One belum ada keputusan terkait kelanjutan sisa pertandingan musim ini.

League One baru saja melakukan pertemuan dengan 23 klub melalui panggilan konferensi pada hari Jumat (14/5/2020) pukul 09.30 pagi waktu Inggris.

Namun pada pertemuan tersebut tidak menghasilkan kesepakatan dan akan bertemu lagi pada awal minggu depan.

Baca: Dua Klub Liga Inggris Dikaitkan dengan Kabar Transfer Edinson Cavani

Baca: Bernd Leno Ungkap Kiper Terbaik di Liga Inggris Saat Ini

Sebelumnya keenam klub League One yakni Fleetwood, Ipswich, Oxford.

Selanjutnya Peterborough, Portsmouth, dan Sunderland menyatakan pernyataan pada hari Kamis lalu.

Keenam tim itu menyatakan bahwa mereka menentang untuk mengakhiri musim saat ini dengan ketentuan poin per game.

Pertentangan yang dilakukan keenam klub diatas, salah satunya diungkapkan langsung oleh pemilik Peterborough, Darragh MacAnthony pada Kamis malam.

“Kami sebagai satu kesatuan dipersatukan dalam tujuan kami untuk menyelesaikan musim ini.

Kami tidak memiliki keinginan untuk membatalkan musim, skenario PPG / membiarkan komputer menentukan nasib sepakbola kami."

“Untuk penggemar atau staf kami dan integritas olahraga kami, kami semua menantikan untuk menyelesaikan jadwal pertandingan per musim kami.

Dengan bimbingan EFL dan memperhatikan situasi aman untuk melakukannya. Terima kasih atas waktu Anda." pernyataan Peterborough dikutip dari Independent.

Baca: Ayah Pemain Crystal Palace Miliki Kekhawatiran Jika Liga Inggris Musim Ini Dilanjutkan

Baca: Manchester City Mulai Atur Pengembalian Uang Bagi Pemegang Tiket Laga Kandang di Liga Inggris

Sementara itu Kepala Eksekutif Rochdale David Bottomley mengatakan bahwa klubnya akan tetap mengikuti apa keputusan dari pihak penyelenggara English Football League (EFL).

"Pandangan kami sekarang adalah bahwa Anda harus mengakhiri musim.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini