Tepatnya menit 75 Lewis Dunk berhasil menciptakan gol penyama kedudukan bagi timnya Brighton.
Brighton berhasil mempecundangi Arsenal di penghujung babak kedua lewat gol yang dicetak Neal Maupay pada menit 90+5.
Gol Meupay membuat timnya Brighton Albion meraih 3 poin berharga di pertandingan akhir pekan ini.
Tambahan 3 poin ini tidak merubah posisi Brighton yang masih berada di posisi 15 dengan 32 poin dari 7 kali kemenangan, 11 hasil imbang dan 12 laga menelan kekalahan.
Adapun bagi tim tamu Arsenal kekalahan ini membuatnya tertahan di posisi 9 dengan koleksi 40 poin poin dari 9 kemenangan, 13 hasil imbang dan 8 kali menelan kekalahan.
(Tribunnews.com/Ipunk)