News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Italia

Live Streaming Genoa vs Juventus, beIN Sports via Vidio.com, di Liga Italia, Ronaldo-Dyabala Starter

Penulis: Gigih
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUNNEWS.COM -  Berikut adalah Live Streaming Genoa vs Juventus dalam lanjutan Liga Italia/

Pertandingan ini digelar di Stadion Luigi Ferarris kandang dari Genoa.

Laga ini disiarkan langsung di beIN Sports dan bisa diakses melalui layanan Vidio.com

Link live streaming bisa diakses di akhir berita

Juventus akan melanjutkan perburuan juara Liga Italia menghadapi Genoa.

Bermain tandang,akan menjadi ujian berat bagi Si Nyonya Tua, pasalnya, Lazio juga memiankan pertandingan di hari yang sama.

Ini juga menjadi ujian bagi taktik Sarri yang sedang disorot.

Di kubu Genoa, Pelatih Genoa Davide Nicola berbicara menjelang pertandingan melawan Juventus.

Sang Pelatih, merasa puas usai hasil imbang melawan Brescia di laga sebelumnya, menurutnya, ini menjadi modal penting sebelum menghadapi Juventus.

Ia bahkan dengan tegas menyebut, sangat mungkin bagi Genoa membuat Juventus pulang dengan tangan hampa di laga kali ini.

“Poin dari Brescia itu penting, mencetak poin dan mengejar permainan seperti itu adalah poin yang sangat penting" buka Davide Nicola

"Kita harus yakin kepada diri sendiri,  Juventus? Kami bertemu tim yang kuat dan hebat, tetapi kami menghadapi mereka dalam situasi yang menguntungkan,

"Tidak ada yang tak mungkin (menang atas Juventus), tetapi kita harus bekerja sama dan menjalani pertandingan demi pertandingan dan pelatihan demi pelatihan, kami akan memberikan yang terbaik bagi kota ini," tutup Nicola.

Baca: Lazio Bisa Hentikan Hegemoni Juventus di Liga Italia, Peran Vital 2 Eks Liverpool dan Incaran MU

Baca: Pelatih Juventus Khawatir Cristiano Ronaldo Hilang Kepercayaan Diri Usai Tak Cetak Gol di 2 Laga

Juventus kini sedang dalam sorotan tajam setelah meraih rentetan hasil minor, kini mereka juga terancam gagal meraih gelar juara Liga Italia.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini