News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Champions

Catatan Menarik Dibalik Kemenangan Bayern Munchen atas Lyon, AC Milan & Cristiano Ronaldo Terseret

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pemain depan Bayern Munich Robert Lewandowski (kanan) merayakan dengan rekan setimnya gelandang Jerman Bayern Munich Leon Goretzka setelah mencetak gol pertama timnya selama Liga Champions UEFA, babak kedua babak 16 besar, pertandingan sepak bola FC Bayern Munich v FC Chelsea di Munich, selatan Jerman pada 8 Agustus 2020. Tobias SCHWARZ / AFP

TRIBUNNEWS.COM - Terdapat beberapa catatan menarik yang tersaji dibalik kemenangan Bayern Munchen atas Lyon dalam laga semifinal Liga Champions, Kamis (20/8/2020) dinihari tadi.

Bayern Munchen masih terlalu tangguh bagi Lyon ketika keduanya saling berhadapan di Estadio da Luz, Portugal.

Tim asuhan Hansi Flick tersebut mampu meraih kemenangan telak dengan skor tiga gol tanpa balas melawan Lyon.

Sosok Serge Gnabry berhasil menjadi bintang kemenangan Bayern Munchen atas wakil Perancis tersebut.

Eks pemain Arsenal itu memborong dua gol Bayern Munchen melawan, Gnabry masing-masing mencetak golnya pada menit 18 dan 33.

Sebelum akhirnya Robert Lewandowski juga turut mencetak gol ketiga Bayern Munchen pada menit ke-88.

Baca: Fakta Menarik Final Liga Champions, Peluang PSG & Bayern Munchen Ukir Sejarah Kejayaan

Baca: Hasil Liga Champions, Dwigol Gnabry Singkirkan Lyon, Bayern Munchen Jumpa PSG di Final

Kemenangan atas Lyon tersebut membuat Bayern Munchen berhak melaju ke partai puncak Liga Champions musim ini.

Tim berjuluk Die Roten tersebut dipastikan akan berjumpa dengan raksasa asal Perancis, Paris Saint-Germain di laga final Liga Champions musim ini.

PSG sendiri mampu memastikan satu tiket berlaga di final Liga Champions setelah mengalahkan RB Leipzig dengan skor tiga gol tanpa balas.

Tiga gol kemenangan PSG masing-masihng satu gol dihasilkan oleh Marquinhos (13'), Angel Di Maria (42), dan Juan Bernat (56').

Kemenangan atas RB Leipzig tersebut membuat PSG mencicipi final Liga Champions untuk pertama kalinya dalam sejarah klub mereka.

Berikut ini catatan menarik dibelaik kemenangan Bayern Munchen atas Lyon, dilansir Opta:

1. Bayern Munchen Samai Rekor AC Milan

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini