News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Italia

Antonio Cassano: AC Milan Tanpa Zlatan Ibrahimovic Hanyalah Tim Medioker

Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Penyerang Swedia AC Milan, Zlatan Ibrahimovic merayakan gol kedua timnya melalui tendangan penalti pada pertandingan sepak bola Serie A Italia AC Milan vs Bologne di stadion San Siro di Milan pada 21 September 2020. MIGUEL MEDINA / AFP

Apakaha penampilan mentereng iBra terhenti begitu saja? jawabannya tidak, musim ini sinar kegemilangan Ibrahimovic masih berlanjut.

Penyerang Swedia AC Milan Zlatan Ibrahimovic (2L) merayakan bersama rekan setimnya setelah mencetak gol selama pertandingan sepak bola Serie A Italia antara Udinese dan AC Milan di Stadion Friuli, alias "Dacia Arena" di Udine pada 1 November 2020. Andreas SOLARO / AFP (Andreas SOLARO / AFP)

Terbukti di Liga Italia 2020/2021, pemain yang terkenal tempramen itu telah membukukan delapan gol.

Cassano pun membenarkan bahwa kualitas yang dimiliki oleh Ibrahimovic sangatlah vital bagi AC Milan saat ini.

Menurut eks pemain Sampdoria itu, AC Milan tanpa Zlatan Ibrahimovic hanyalah tim medioker yang akan tercecer di urutan kesepuluh.

"Zlatan Ibrahimovic tak bisa dipisahkan begitu saja dari AC Milan. Ia telah mencetak banyak gol, assist maupun determinasi yang diberikan," terang Cassano, dikutip dari laman Sempre Milan.

"AC Milan tanpa Ibrahimovic hanyalah tim yang akan berkutat di posisi sepuluh klasemen (Liga Italia)."

Baca juga: Mengulas Sosok Alen Halilovic, Wonderkid Menjanjikan yang Gagal Bersinar di AC Milan & Barcelona

Baca juga: Misi AC Milan Raih 3 Poin Tertunda, Stefano Pioli Singgung Alasan Gagal Menang Lawan Verona

Penyerang Swedia AC Milan Zlatan Ibrahimovic (tengah) diberi selamat oleh pelatih AC Milan Italia Stefano Pioli (kiri) setelah memenangkan pertandingan sepak bola Serie A Italia antara Inter Milan dan AC Milan di stadion San Siro di Milan pada 17 Oktober 2020. (MIGUEL MEDINA / AFP)

Peran Ibrahimovic sendiri tak hanya sebatas untuk merobek jala tim lawan. Namun juga menjadi mentor bagi amunisi muda Rossoneri.

Di bawah rezim Stefano Pioli, AC Milan memang memandang kedepan untuk regenerasi pemain. Sederet amunisi muda mulai dipercaya oleh klub untuk menjadi pilar Rossoneri.

Tercatat, Stefano Pioli memberikan kepercayaan kepada tujuh hingga sembilan pemain muda untuk tampil di skuat utama.

D sinilah peran Ibrahimovic yang bertugas untuk memberikan bimbingan, semangat, maupun motivasi kepada permainan juniornya.

Bagi Cassano, AC Milan adalah tim yang biasa saja tanpa kehadiran Zlatan Ibrahimovic.

"Saya jelaskan, AC Milana dalah tim yang biasa tanpa pemimpin (seperti Ibrahimovic)."

"Sejak ia bergabung di bulan januari lalu, ia banyak memebrikan kepad aklub (kontribusi) baik untuk gol maupun perkembangan pemain."

"Mari kita lihat saja, Leao, Hakan Calhanoglu, hingga Calabria kini menajdi sosok yang lebih baik," pungkas Cassano.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini