News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Inggris

Tottenham vs Manchester City - Menilik Sosok di Balik Layar Produktifnya Harry Kane bersama Spurs

Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Tottenham vs Manchester City - Menilik Sosok di Balik Layar Produktifnya Harry Kane - Jose Mourinho Punya Rekor Mumpuni Tiap Lawan Lawan Mantan, Chelsea Harus Waspada

TRIBUNNEWS.COM - Jadwal live streaming Tottenham vs Manchester City pekan 9 Liga Inggris akhir pekan ini.

laga Tottenham vs Manchester City Liga Inggris akan berlangsung di Tottenham Hotspur, Minggu (22/11/2020) pukul 00.30 WIB.

Performa ganas diperlihatkan Harry Kane bersama Tottenham Hotspur dalam mengarung berbagai kompetisi awal musim 2020/2021.

Penyerang Timnas Inggris itu tercatat telah terlibat langsung dalam 23 gol di semua kompetisi bersama timnya musim ini.

Baca juga: HASIL Tottenham vs Manchester City - Spurs Punya 2 Modal Meyakinkan, Puncak Klasemen Menanti

Baca juga: Jadwal Liga Inggris Tottenham vs Manchester City, Kevin De Bruyne Ucapkan Janji setia

Baca juga: Prediksi Tottenham vs Manchester City, Panasnya Pertemuan Mourinho dengan Pep Guardiola, Hujan Kartu

Striker Korea Selatan Tottenham Hotspur Son Heung-Min (kiri) merayakan dengan striker Inggris Tottenham Hotspur Harry Kane (kanan) setelah mencetak gol pembuka selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Burnley dan Tottenham Hotspur di Turf Moor di Burnley, barat laut Inggris pada 26 Oktober 2020. JASON CAIRNDUFF / POOL / AFP (JASON CAIRNDUFF / POOL / AFP)

Harry Kane juga telah mencatat rekor baru dengan mencetak 201 gol dalam 301 penampilan selama memperkuat Tottenham Hotspur.

Keganasan yang diperlihatkan oleh Harry Kane dipandang tak terlepas dari peran Jose Mourinho selaku pelatih tim berjuluk The Lily Whites tersebut.

Hal itu tentu cukup mengejutkan apalagi beberapa pakar sepak bola sempat mengungkapkan keraguannya terhadap performa Kane dibawah asuhan Mourinho.

Berbagai kekhawatiran itu saat ini terbantahkan setelah Harry Kane justru sedang tampil dalam performa terbaiknya di bawah komando pelatih asal Portugal tersebut.

Dilansir Evening Standard, Kane mengakui dia sangat senang dengan performanya musim ini dan menyebut Jose Mourinho sebagai sosok penting dibalik layar.

"Senang rasanya melihat Mourinho di tempat latihan serta lapangan latihan," kata Kane.

"Hanya belajar dan perlu melihat bagaimana dia menjalankan bisnisnya, melihat bagaimana dia menghadapi situasi dan masalah yang berbeda, jadi itu semua hal bagus untuk dipelajari,".

Baca juga: Liga Inggris Liverpool vs Leicester City, The Reds Dirugikan Mo Salah Bisa Absen di Liga Champions

Kane melihat Mourinho mampu membuatnya semakin nyaman dalam memainkan si kulit bundar apalagi kini ia diberi peran bermain lebih dalam.

"Saya pikir Mourinho bisa melihat permainan saya bahwa saya suka bermain lebih dalam," puji Kane.

"Jadi dia menjelaskan kepada yang lain seperti Son, Bergwijn, Bale, Lamela, Lucas dan semua pemain disini,".

Ekspresi senang manajer Tottenham Hotspur, Jose Mourinho (Instagram @spursofficial)
Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini