News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Inggris

LIVE Streaming Liga Inggris Chelsea vs West Brom, Werner Disambut Tembok Tebal Skuat Big Sam

Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

LIVE Streaming Liga Inggris Chelsea vs West Brom, Werner Disambut Tembok Tebal Skuat Big Sam - Striker Chelsea asal Jerman Timo Werner bereaksi setelah golnya dianulir karena offisde selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Chelsea dan Tottenham Hotspur di Stamford Bridge di London pada 29 November 2020. JUSTIN TALLIS / POOL / AFP

Tren permainan West Brom di enam laga terakhir pun menunjukkan statistik yang cukup apik, terutama menyangkut masalah lini belakang.

San Johnstone cs hanya kebobolan tiga gol dalam enam laga tersebut.

Termasuk menahan imbang Manchester United dengan skor 1-1.

Kebiasaan Big Sam yang tak ragu menumpuk pemain di lini belakang untuk menggalang pertahanan bakal menjadi ujian tersendiri untuk Timo Werner.

Baca juga: Kai Havertz Blak-blakan Soal Kariernya di Chelsea, Thomas Tuchel Tak Kapok Beri Peluang

Pemain berusia 25 tahun bisa saja menjadikan laga tersebut justru sebagai ajang pembuktian kualitas dirinya sebagai pemain depan.

Atau, ia malah tenggelam dalam permainan rapat parkir bus ala Allardyce.

Yang jelas, pekerjaan rumah Thomas Tuchel akan semakin bertambah dengan menilik performa Timo Werner di Timnas Jerman.

Thomas Tuchel bisa saja langsung memasang Werner di starting eleven dan mencoba peruntungan di sana.

Atau, mantan Pelatih PSG itu bisa mulai membenahi sang pemain dalam sesi latihan tim.

Striker Chelsea asal Jerman Timo Werner (2R) melakukan pemanasan dengan rekan satu timnya menjelang pertandingan sepak bola Liga Utama Inggris antara Southampton dan Chelsea di St Mary's Stadium di Southampton, Inggris selatan pada 20 Februari 2021. NEIL HALL / POOL / AFP (NEIL HALL / POOL / AFP)

Berkaca dari kasus Kai Havertz yang perlahan dapat terpecahkan, Tuchel masih memiliki peluang membenahi pemain yang bersangkutan.

Kai Havertz, diketahui, pernah mengalami pasang surut performa di Chelsea sewaktu Frank Lampard menjadi pelatih.

Tuchel, perlahan namun pasti, sukses mengembalikan rasa percaya diri dan performa sang pemain di atas lapangan.

Live streaming Liga Inggris pekan 30 >>>

Jadwal Liga Inggris pekan 30

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini