Mereka bersanding dengan Turki yang juga nihil angka saat bermain di ajang 4 tahunan ini.
Belanda Berikan Jersey
Timnas Belanda pun tak ketinggalan memberi apresiasi khusus pada Goran Pandev.
Tim asuhan Frank de Boer ini menyerahkan jersey khusus Belanda yang bertuliskan nama Pandev di belakang.
Nomor punggung yang tertera di jersey itu pun tak lazim dijumpai.
Pasalnya, Oranje mencetak angka 122 di belakang jersey yang juga menyimbolkan jumlah caps sang pemain.
Hadiah jersey itu diberikan langsung oleh kapten Oranje, Georginio 'Gini' Wijnaldum di awal laga.
Berita terkait Euro 2020 lainnya
(Tribunnews.com/Guruh)