News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Ole Gunnar Solskjaer bilang Marcus Rashford Patut Dijadikan Contoh Dalam Keberaniannya Ambil Penalti

Penulis: Toni Bramantoro
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ole Gunnar Solskjaer

TRIBUNNEWS.COM, LONDON - Meski gelaran Euro 2020 telah usai, namun masih menyisakan kisah menarik yang terjadi di belakang layar pertandingan.

Sebut saja, cerita dibalik Marcus Rashford yang mengajukan diri kepada pelatih agar dirinya diberi kesempatan melakukan tendangan penalti saat drama adu penalti di laga final yang mempertandingkan Timnas Inggris melawan Timnas Italia, Senin dini hari lalu.

Kebiasaan Marcus Rashford mengajukan diri untuk melakukan tendangan penalti memang sudah ditunjukkannya saat ia berada di klub Manchester United. Hal itu diungkapkan oleh Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer.

Marcus Rashford (twitter@Marcus Rashford)

"Marcus Rashford akan menjadi orang pertama yang mengangkat tangannya untuk mengambil tendangan penalti di Manchester United," ungkap Ole Gunnar Solskjaer usai Timnas Inggris gagal menyempurnakan kemenangan atas Italia di laga Final Euro 2020.

Menurut Ole Gunnar Solskjaer, semua pemain harus belajar dari Marcus Rashford.

"Saya tahu Marcus pasti mengatakan saya siap mengambil tendangan penalti untuk tim," kata Ole Gunnar Solskjaer.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini