Gol Zapata pun merubah kedudukan menjadi 0-1 unggul Atalanta.
Setelah Atalanta memimpin, permainan anak asuh Gian Pierro Gasperini kerap melakukan pelanggaran-pelanggaran.
Buktinya ada 3 kartu kuning yang keluar dari saku wasit untuk pemain Atalanta.
Ketiga pemain Atalanta yang mendapat kartu kuning adalah Freuler, Malinovsky dan Zappacosta.
Atalanta juga sukses mempertahankan keunggulan satu gol tanpa balasnya hingga babak pertama usai.
Berikut Susunan Pemainnya
Juventus (4-4-2): 1-Wojciech Szczesny; 11-Juan Cuadrado, 19-Leonardo Bonucci, 4-Matthijs de Ligt, 12-Alex Sandro; 22-Federico Chiesa, 14-Weston McKennie, 27-Manuel Locatelli, 25-Adrien Rabbiot; 10-Paulo Dybala, 9-Alvaro Morata
Pelatih: Massimiliano Allegri
Atalanta (3-4-2-1): 1-Juan Musso; 2-Rafael Toloi, 28-Merih Demiral, 19-Berat Djimsiti; 77-Davide Zappacosta, 15-Marten De Roon, 11-Remo Freuler, 3-Joakim Maehle; 18-Ruslan Malinovskyi, 32-Matteo Pessina; 91-Duvan Zapata
Pelatih: Gian Piero Gasperini
(Tribunnews.com/Ipunk)