News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Piala AFF 2020

Pelatih Timnas Vietnam Bilang Timnas Indonesia dan Malaysia Tak Layak Tampil di Semifinal

Editor: Toni Bramantoro
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pelatih Timnas Vietnam berdarah Korea Selatan, Park Hang-seo

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Pelatih Timnas Vietnam, Park Hang-Seo menyebut jika Indonesia dan Malaysia tidak layak lolos ke babak semifinal Piala AFF 2020. 

Hal itu diutarakan Park Hang-Seo usai Vietnam bermain imbang 0-0 dengan Indonesia di Stadion Bishan, Singapura, Rabu (15/12/2021) malam. 

Park Hang-seo (Vietnamnet.vn)

"Sebenarnya Malaysia dan Indonesia tidak layak lolos ke semifinal (Piala AFF)," ujar Park Hang-Seo. 

Hasil imbang yang diraih Indonesia dan Vietnam membuat Skuat Garuda masih bertengger di peringkat pertama Grup B Piala AFF dengan koleksi tujuh poin. 

Sementara Vietnam harus puas tetap berada di peringkat kedua Grup B dengan tujuh poin, tetapi kalah dalam urusan produktivitas mencetak gol.

Park Hang-seo (FACEBOOK.COM/CHANGSUEK)

"Kami hanya tertinggal selisih satu gol dari Indonesia," ujar Park Hang-Seo.

Situasi ini membuat perebutan dua tiket ke babak semifinal Piala AFF dari Grup B makin sengit. 

Indonesia dan Malaysia sama-sama memiliki kesempatan besar untuk meraih tiket menuju semifinal. 

Baca juga: Menpora Amali Harapkan Kekurangan Pada Uji Coba Penonton di Liga 2 Bisa Segera Diperbaiki

"Indonesia dan Thailand masih harus menjalani laga terakhir mereka. Kami akan menghadapi Kamboja, kami akan tampil baik dan memenangkan pertandingan," ujar Park Hang-Seo.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini