News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Eropa

Eintracht Frankfurt Juara Liga Eropa Lewat Adu Penalti, Ironi Rangers Gegara Aaron Ramsey

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pemain Frankfurt merayakan setelah memenangkan pertandingan sepak bola final Liga Eropa UEFA antara Eintracht Frankfurt dan Glasgow Rangers di stadion Ramon Sanchez Pizjuan di Seville pada 18 Mei 2022.

Namun hingga babak pertama usai, skor 0-0 mewarnai babak pertama final Liga Eropa.

Pada babak kedua, Frankfurt tampil lebih trengginas dalam melancarkan serangan.

Namun permainan ofensif tim Bundesliga itu meninggalkan celah di area pertahanan.

Hal ini dapat dimanfaatkan oleh Rangers.

Klub asal Skotlandia itu mengubah papan skor menjadi 1-0 pada menit ke-57'.

Adalah Joe Aribo yang membawa skuat asuhan Giovanni Van Bronckhorst ini memimpin.

Kecolongan gol membuat Frankfurt semakin kalap memborbardir pertahanan tim asal Skotlandia itu.

Gol yang dinanti-nantikan Frankfurt akhirnya tercipta pada menit 69'.

Rafael Borre berhasil mengubah papan skor menjadi 1-1 memanfaatkan assist yang diberikan Kostic.

Jelang 10 menit waktu normal berakhir, Frankfurt dan Rangers semakin gencar melancarkan serangan.

Namun hingga 2x45 menit berakhir, skor kedua tim masih berimbang. Pertandingan dilanjutkan ke extra time.

Pada waktu tambahan, beberapa peluang diciptakan oleh kedua tim. Namun tidak ada yang mampu dikonversikan menjadi gol oleh pemain Rangers maupun Frankfurt.

Penentuan gelar juara Liga Eropa kemudian dilanjutkan ke babak adu penalti.

Lima algojo tendangan penalti dari Frankfurt semuanya berhasil menuntaskan tugas.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini