News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Italia

Jadwal Liga Italia Giornata ke-38: Keringat Dingin Milan Tatap Scudetto & Mission Impossible Inter

Penulis: deivor ismanto
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Perebuatn Scudetto alias gelar juara Serie A Liga Italia musim 2021/2022 antara AC Milan dan Inter Milan akan ditentukan di pertandingan terkahir musim ini. Milan akan bertamu ke Sassuolo, Inter akan menjamu Sampdoria. Kedua laga penentuan akan digelar, Minggu (22/5/2022).

TRIBUNNEWS.COM - Berikut jadwal lengkap Liga Italia giornata ke-38 pada Minggu, (22/05/2022).

Giornata terakhir Liga Italia menjadi penentuan scudetto antara AC Milan dan Inter Milan.

AC Milan saat ini bertengger di posisi puncak klasemen Liga Italia dengan torehan 83 poin, sedangkan Inter menguntit di posisi kedua dengan dulangan 81 angka.

Rossoneri akan bertandang ke markas milik Sassuolo di laga terakhir, sedangkan Inter berstatus sebagai tim tuan rumah saat bertemu Sampdoria.

Baca juga: AC Milan Tatap Gelar Juara Liga Italia, Sassuolo Coba Guncang Mental Rafael Leao

Penyerang Inter Milan Lautaro Martinez melakukan selebrasi setelah mencetak gol keduanya pada pertandingan semifinal Piala Italia (Coppa Italia), leg kedua antara Inter dan AC Milan pada 19 April 2022 di stadion San Siro di Milan. (MIGUEL MEDINA / AFP)

Baca juga: Berita Milan, Tanda-Tanda Brahim Diaz Ditendang, Masuk Grup Berat Liga Champions Kalau Gagal Juara

Jadwal Liga Italia Giornata ke-38 Minggu, (22/05/2022)

Pukul 01.45 WIB - Atalanta vs Empoli

Pukul 01.45 WIB - Fiorentina vs Juventus

Pukul 17.30 WIB - Spezia vs Napoli

Pukul 23.00 WIB - Sassuolo vs AC Milan

Pukul 23.00 WIB - Inter Milan vs Sampdoria

Selebrasi bek sayap AC Milan, Theo Hernandez seusai mencetak gol ke gawang Atalanta di San Siro, pada laga pekan ke-37 Serie A Liga Italia, Ahad (15/5/2022) . Milan menang 2-0 dalam pertandingan itu dan semakin dekat dengan gelar juara (scudetto) musim ini. (Tangkap Layar/AC Milan)

Baca juga: Berita Milan, Duet Mastermind Berlanjut, Josip Brekalo Opsi Trequartista Pengganti Messias

Tiga poin menjadi harga mati bagi AC Milan untuk meraih gelar Liga Italia musim ini.

Secara itung-itungan, Rossoneri kalah perihal agresifitas gol dan head to head melawan Inter Milan yang menguntit di posisi kedua.

Untuk itu, guna memastikan Scudetto yang sudah tak diraih AC Milan selama 11 tahun lamanya, tiga poin menjadi hal wajib untuk mereka raih.

Jelas hal tersebut membuat Rossoneri sedikit berkeringat dingin, tekanan harus meraih kemenangan atas Sassuolo yang terkenal sebagai penjegal tim besar bisa merusak pesta juara Milan.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini