News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga 1

Daftar Skuad Persija Jakarta Jelang Kick-off Liga 1 2022/2023

Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Claudia Noventa
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Selebrasi pemain Persija Jakarta saat merayakan kemenangan meyakinkan atas Rans Nusantara FC 4-2, Sabtu (16/7/2022). Daftar 37 pemain Persija Jakarta jelang Liga 1 2022/2023 yang akan kick-off pada Sabtu, 23 Juli 2022.

TRIBUNNEWS.COM - Daftar skuad Persija Jakarta jelang kick-off Liga 1 2022/2023.

Persija Jakarta punya sebanyak 37 pemain menurut catatan transfermarkt, termasuk empat pilar asing yang sudah komplet.

Abdulla Yusuf Helal adalah pemain asing terakhir yang didatangkan Persija Jakarta untuk mengarungi kompetisi Liga 1 2022/2023.

Banyak yang menantikan performa Persija Jakarta musim ini di bawah asuhan Thomas Doll.

Baca juga: Persija Jakarta Siap Duel Udara, Abdulla Yusuf Helal Pelengkap Serangan Macan Kemayoran

Selain kualitas si juru taktik asal Eropa, pemain asing yang merumput di Eropa, tetapi juga pemain akademi yang mendapat promosi.

Persija Jakarta memiliki rata-rata umur tim 25,2 tahun.

Ismed Sofyan menjadi pemain paling senior dalam skuat Macan kemayoran.

Sementara yang termuda dipegang oleh Dony Pamungkas yang baru berusia 17 tahun.

Berikut skuad Persija Jakarta untuk mengarungi Liga 1 2022/2023:

Penjaga Gawang

26. Andritany Ardhiyasa (30)

22. Risky Sudirman (20)

1. Cahya Supriadi (19)

31. Andre Arido (18)

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini