Ide ketiga yang tengah ditimbang Pioli adalah merubah formasi AC Milan.
Solusi pertama tidak memerlukan pergolakan taktis atau pergerakan pemain lain, tetapi Ballo-Toure hanya mengumpulkan 19 menit di tahun kalender 2022.
Opsi kedua adalah membiarkan Sergino Dest bermain sejak menit pertama, tetapi setelah peforma yang buruk melawan Napoli, ada juga keraguan di opsi kedua ini.
Solusi terakhir adalah solusi yang membutuhkan lebih banyak waktu dan harus lebih siap karena melibatkan skema 3-5-2.
Dalam hal ini Pierre Kalulu, Simon Kjaer dan Fikayo Tomori akan menjadi bek tengah sementara Rafael Leao yang kembali bisa bermain di kiri, dengan Calabria di kanan. (oln/*/SM)