News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kualifikasi Piala Asia U17 2023

Hasil Babak I Timnas U17 Indonesia vs UEA: Keunggulan 2 Gol Garuda Sirna di 15 Menit Akhir

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Dwi Setiawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pemain Tim Nasional (Timnas) Indonesia Muhammad Nabil Asyura berebut bola dengan pemain Timnas Guam Chargualaf pada babak kualifikasi AFC U17 Asian Cup 2023 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, Senin (3/10/2022). Hasil babak I Timnas U17 Indonesia vs UEA, skor sama kuat 2-2, Rabu (5/10/2022).

Waleed Malala melakukan skill individu yang berpadu dengan kecepatan, mampu merepotkan timnas.

Ia lalu mengarahkan tendangannya ke sisi kiri penjaga gawang.

Baca juga: Live Streaming Indosiar, Timnas Indonesia U17 vs UEA, Kualifikasi Piala Asia U17 2022, Link di Sini

Skor menjadi 2-1 masih untuk keunggulan Skuad Garuda.

Pada akhirnya, keunggulan dua gol timnas sirna di menit ke-39.

Ghaith Abdalla mencetak gol lagi-lagi dengan memanfaatkan skill individunya.

Ia berhasil melewati adangan beberapa pemain timnas.

Skor menjadi imbang 2-2 dan menjadi tanda berakhirnya babak pertama.

(Tribunnews.com/Guruh)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini