News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Soccer Star

5 Tips Cristiano Ronaldo agar Tetap Bugar di Usia 30-an, Selalu Berolahraga hingga Tidur Cukup

Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pemain Portugal Cristiano Ronaldo menghadiri sesi latihan pada malam pertandingan sepak bola UEFA Nations League antara Portugal dan Spanyol, di Stadion Kota di Braga pada 26 September 2022. Berikut lima tips Cristiano Ronaldo guna tetap memiliki badan yang bugar meskipun sudah memasuki usia 30-an.

TRIBUNNEWS.COM - Pemain Manchester United, Cristiano Ronaldo memiliki beberapa tips agar badan tetap bugar meskipun sudah memasuki usia 30-an.

Seperti yang diketahui, saat ini Cristiano Ronaldo sudah berusia 37 tahun.

Namun, Cristiano Ronaldo masih memiliki tubuh yang fit dan bugar.

Manajer Manchester United Belanda Erik ten Hag (kanan) menyaksikan striker Manchester United Portugal Cristiano Ronaldo (tengah) menggantikan striker Manchester United Prancis Anthony Martial (kiri) selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Everton dan Manchester United di Goodison Park di Liverpool, barat laut Inggris pada 9 Oktober 2022. Berikut lima tips Cristiano Ronaldo guna tetap memiliki badan yang bugar meskipun sudah memasuki usia 30-an. (OLI SCARFF / AFP)

Baca juga: Inikah yang Bikin Cristiano Ronaldo Ngambek? Ada Masalah Apa Sama Erik Ten Hag di Manchester United?

Lantas, apa rahasia dari tubuh bugar Cristiano Ronaldo?

Berikut tips bugar ala Cristiano Ronaldo, dikutip dari The Sun, Sabtu (22/10/2022)

1. Selalu Bekerja Keras

Semua orang terlebih lagi pemain sepak bola harus selalu bekerja keras.

Pemain sepak bola harus memiliki motivasi untuk menjadi yang terbaik.

Selalu bekerja keras adalah salah satu kunci dari badan bugar Cristiano Ronaldo.

2. Selalu Berolahraga

Jangan pernah membatasi diri untuk berolahraga.

Selalu lakukan olahraga pada pagi hari maupun malam hari.

Dan tentunya, olahraga juga bisa dilakukan di rumah.

"Anda dapat melakukan latihan perut di kamar tidur ketika bangun di pagi hari atau sebelum tidur," kata Cristiano Ronaldo.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini