News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Spanyol

Jadwal Liga Spanyol Pekan Ini: Barcelona vs Espanyol, Real Madrid & Valencia Main Away

Penulis: Muhammad Ali Yakub
Editor: Dwi Setiawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pemain depan Real Madrid asal Prancis Karim Benzema (kanan) berebut bola dalam pertandingan sepak bola Liga Spanyol antara RCD Espanyol dan Real Madrid CF di Stadion RCDE di Cornella de Llobregat pada 3 Oktober 2021.

TRIBUNNEWS.COM - Simak jadwal Liga Spanyol pekan ini yang akan memainkan gameweek ke-15 setelah jeda Piala Dunia 2022.

Barcelona selaku pemuncak klasemen akan menjamu Espanyol di Camp Nou pada hari Sabtu (31/12/2022) pukul 20.00 WIB.

Sementara itu, Real Madrid dan Valencia sama-sama akan melakoni laga away pada pekan ke-15.

Real Madrid akan bertandang ke markas Valladolid, sedangkan Valencia bertamu ke kandang Villareal.

Baca juga: Barcelona Tak Butuh Pemain Baru, Xavi Anggap Pedri & Gavi Lebih Hebat Darinya

Pemain depan Barcelona asal Polandia Robert Lewandowski (kedua dari kanan) merayakan dengan rekan satu timnya setelah mencetak gol pertama timnya selama pertandingan sepak bola liga Spanyol antara Valencia CF dan FC Barcelona di stadion Mestalla di Valencia pada 29 Oktober 2022. (JOSE JORDAN / AFP)

Jadwal Liga Spanyol, Kamis (29/12/2022) sampai Sabtu (31/12/2022):

Kamis, 29 Desember 2022

Pukul 23.00 WIB - Girona vs Rayo Vallecano

Jumat, 30 Desember 2022

Pukul 01.15 WIB - Real Beris vs Athletic Bilbao

Pukul 03.30 WIB - Atletico Madrid vs Elche

Pukul 23.00 WIB - Getafe vs Mallorca

Sabtu, 31 Desember 2022

Pukul 01.15 WIB - Celta Vigo vs Sevilla

Pukul 01.15 WIB - Cadiz vs Almeria

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!

Berita Populer

Berita Terkini