News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Inggris

Prediksi Skor Chelsea vs Crystal Palace di Liga Inggris Lengkap Susunan Pemain hingga Head to Head

Penulis: Muhammad Ali Yakub
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Rekan setim Chelsea mengheningkan cipta selama satu menit sebagai penghormatan kepada mendiang pemain sepak bola George Cohen sebelum pertandingan sepak bola Liga Utama Inggris antara Chelsea dan Bournemouth di Stamford Bridge di London pada 27 Desember 2022. Berikut prediksi skor Chelsea vs Crystal Palace di Liga Inggris, dilengkapi dengan susunan pemain dan head to head, Minggu (15/1/2022) malam hari. Ian Kington / AFP

TRIBUNNEWS.COM - Berikut prediksi skor antara Chelsea vs Crystal Palace di Liga Inggris pekan ke-20 yang dilengkapi dengan susunan pemain hingga head to head kedua kesebelasan, Minggu (15/1/2023) malam hari.

Duel Chelsea vs Crystal akan digelar di Stadion Stamford Bridge (markas Chelsea), kick-off jam 21.00 WIB.

Dibawah nahkoda Graham Potter, Chelsea belum bisa menemukan jati dirinya.

Pasalnya The Blues (Chelsea) sendiri sekarang menempati posisi ke-10 dan hanya mengemas 25 poin.

Kekalahan kontra Fulham menjadi bukti bahwa The Blues harus bangkit kembali di pertandingan melawan Crystal Palace.

Oleh karena itu The Blues diprediksi akan memenangkan laga kontra Crystal Palace dihadapan pendukungnya sendiri.

Baca juga: Tikung Arsenal, Chelsea Capai Kesepakatan Rekrut Mykhailo Mudryk, Biaya Transfer Rp 1,6 Triliun

Gelandang Chelsea Jerman Kai Havertz (Tengah) merayakan dengan rekan setimnya setelah mencetak gol pertama timnya selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Chelsea dan Bournemouth di Stamford Bridge di London pada 27 Desember 2022. Ian Kington / AFP (Ian Kington / AFP)

Prediksi Skor Chelsea vs Crystal Palace

SportsMole: Chelsea 2-1 Crystal Palace

90min: Chelsea 2-1 Crystal Palace

Sportskeeda: Chelsea 2-1 Crystal Palace

Footballgroundguide: Chelsea 2-1 Crystal Palace

Bursa prediksi serempak memilih laga Chelsea vs Crystal Palace berakhir dengan skor 2-1.

Hal ini dirasa wajar karena Crystal Palace berada dibawah Chelsea jika dilihat dari klasemen Liga Inggris musim ini.

Jika The Blues menempati posisi ke-10 maka Crystal Palace berada dibawah Chelsea dengan bertengger diurutan ke-12 dan mengemas 22 poin.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!

Berita Populer

Berita Terkini