Persija sebenarnya bisa menyusul Persib di peringkat 3 klasemen sementara.
Namun Persija gagal menang di laga melawan Borneo FC. Mereka kalah 1-3 dari Borneo FC dalam pertandingan yang digelar di Stadion Segiri.
Tiga gol Borneo FC dicetak oleh Mohammad Sihran, Terens Puhiri, dan Matheus Pato.
Sedangkan satu gol Persija dicetak oleh Osvaldo Hai.
Klasemen sementara PSM Makassar di puncak klasemen dengan 62 poin.
Persib di peringkat kedua dengan 52 poin.
Sedangkan Persija di peringkat ketiga dengan 51 poin.
Borneo FC memanaskan persaingan empat besar dengan meraih 50 poin.
Berikut adalah klasemen Sementara Liga 1 pekan ke-29
No Tim Main Poin
1 PSM 28 62
2 Persib 27 52
3 Persija 27 51
4 Borneo 28 47
5 Bali United 28 47
6 Madura United 29 45
7 Bhayangkara 28 41
8 Persebaya 25 38
9 Persita 27 37
10 PSIS Semarang 27 35
11 Persis Solo 28 33
12 Arema 25 32
13 Persikabo 27 32
14 Dewa United 28 32
15 Persik Kediri 28 29
16 PSS Sleman 29 28
17 Barito Putera 27 25
18 RANS Nusantara 28 18