Namun, banyak yang percaya bahwa Bianconeri masih berpeluang merebut trofi musim ini.
Pintu itu terbuka, selain dari Coppa Italia di mana mereka menjejakkan kaki di semifinal, juga di ajang Liga Europa ini.
Dan harapan untuk mengangkat trofi itu bisa dimulai dengan mengalahkan Freiburg dini hari nanti. (Tribunnews/den)
Direct Points
- Direktur Juventus ingin Di Maria bertahan
- Di Maria terlibat 6 gol dari 5 laga di Liga Europa
- Freiburg tak terkalahkan di Liga Europa musim ini
Juventus vs Freiburg
Gairah El Fideo
FT Master Angel di Maria, dan Dusan Vlahovic saling memunggungi. Kasih Nama
Liga Europa
Leg ke-1 Babak 16 besar
Stadion Juventus, Turin
Jumat (10/3) dini hari
K-M-M-M-S
Juventus 3-4-1-1
Szczesny; Danilo, Bremer, Bonucci; Cuadrado, Fagioli, Locatelli, Rabiot, Chiesa; Di Maria; Vlahovic
S-S-M-M-M
Freiburg 4-2-3-1
Flekken; Kubler, Ginter, Lienhart, Gunter; Eggestein, Hofler; Doan, Gregoritsch, Grifo; Holer
1- Juventus hanya 1 kali kalah dari 16 laga di Liga Europa
2- Freiburg hanya 2 kali gagal cetak gol dalam 17 laga terakhir di berbagai kompetisi
Kasih Foto
Top Players
Juventus
Top Ratings
Angel di Maria 8.99
Top Goals
Angel di Maria 3
Top Assists
Dusan Vlahovic 1
Freiburg
Top Ratings
Nicolas Hofler 7.36
Top Goals
Michael Gregoritsch 3
Top Assists
Christian Gunter 2