Sementara satu laga berakhir dengan kekalahan dan tiga di antaranya imbang.
Namun, ini akan menjadi ujian yang sulit bagi Nerazzurri.
Sebab pada musim ini mereka sering terpeleset ketika bertemu dengan tim-tim papan tengah dan papan bawah.
Kemudian laga penting lainnya akan tersaji di babak perempat final Liga Champions.
Inter Milan akan bertemu dengan wakil Portugal, Benfica.
Dalam tiga pertandingan ini, jika segala sesuatu mulai terlihat lebih buruk daripada yang terjadi saat ini untuk Inter, karier Inzaghi di San Siro mungkin akan berakhir.
Jadwal Inter Milan
Coppa Italia - Juventus vs Inter Milan, Rabu (5/4/2023) pukul 02.00 WIB
Liga Italia - Salernitana vs Inter Milan, Jumat (7/4/2023) pukul 22.00 WIB
Liga Champions - Inter Milan vs Benfica, Kamis (20/4/2023) pukul 02.00 WIB
(Tribunnews.com/Deni)