Liga Inggris

Klasemen & Top Skor Liga Arab Saudi, Cristiano Ronaldo Selisih 5 Gol dengan Eks Striker Man United

Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Salma Fenty
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Update klasemen dan top skor Liga Arab Saudi usai laga Al Adalh vs Al Nassr pada Rabu (5/4/2023) dini hari WIB, Cristiano Ronaldo sudah cetak 11 gol. - Penyerang Al Nassr Cristiano Ronaldo merayakan dengan rekan setimnya setelah mereka mencetak gol pertama mereka selama pertandingan sepak bola Liga Pro Saudi antara Al-Nassr dan Al-Ettifaq di Stadion King Fahd di ibukota Saudi, Riyadh pada 22 Januari 2023.
Update klasemen dan top skor Liga Arab Saudi usai laga Al Adalh vs Al Nassr pada Rabu (5/4/2023) dini hari WIB, Cristiano Ronaldo sudah cetak 11 gol. - Penyerang Al Nassr Cristiano Ronaldo merayakan dengan rekan setimnya setelah mereka mencetak gol pertama mereka selama pertandingan sepak bola Liga Pro Saudi antara Al-Nassr dan Al-Ettifaq di Stadion King Fahd di ibukota Saudi, Riyadh pada 22 Januari 2023.

Permainan semakin sulit bagi Al Adalh yang kehilangan arah.

Serangannya selalu dimatikan Al Nassr di tengah lapanggan.

Memanfaatkan kelengahan lawan, Yahya dengan mudah menambah gol kelima Al Nassr menit 90+8.

Pertandingan berkahir dengan skor 0-5.

Susunan Pemain:

Al Adalh (4-2-3-1)
Mijatovic, Aljamman, Godal, Al-Salem, Al Oufi, Al Hamdhi, Edson, Lenis, Tijanic, Pedro Eugenio, Antonsson

Al Nassr (4-1-4-1)
Al Aqidi, Al Ghannam, Al Amri, Gonzalez, Konan, Al Khabari, Talisca, Luis Gustavo, Al Nahei, Ghareeb, Ronaldo

(Tribunnews.com/Sina, Chrysnha)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!

Berita Populer

Berita Terkini