News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Inggris

Tottenham Hotspur Segera Kontak Luis Enrique, Tawari Posisi Manajer di Tim The Lilywhite

Penulis: Deny Budiman
Editor: Muhammad Barir
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pelatih asal Spanyol Luis Enrique saat memberikan keterangan di konferensi pers di Amman pada 16 November 2022.

Selain itu, ahli taktik asal Spanyol tersebut juga dikabarkan menjadi faktor kunci minat The Blues kepada gelandang muda Barcelona Gavi,

yang akan berstatus agen bebas di akhir musim karena kontrak barunya ditolak oleh La Liga.

Namun, dewan Chelsea kemudian ternyata memilih untuk menempatkan Frank Lampard sebagai penanggung jawab dalam kontrak jangka pendek hingga akhir musim.

Mantan bos Bayern Muenchen, Julian Nagelsmann juga masuk dalam daftar pilihan Tottenham. Seperti halnya Enrique, dia juga telah diwawancarai oleh Chelsea.

Selain dua nama di atas, ada juga opsi lain yang masuk ke dalam bursa kadindat. Pelatih kepala Feyenoord, Arne Slot, dan bos Burnley, Vincent Kompany telah diperdebatkan sebagai kandidat potensial.

Selain itu, ada juga mantan pelatih Tottenham era 2014-2019, Mauricio Pochettino.

Namun, saat ini tidak ada indikasi bahwa Predisen Spurs, Tottenham Daniel Levy akan beralih ke mantan manajer mereka. (Tribunnews/den)

Data Diri
Luis Enrique Martínez García
52 tahun

Karier Manajerial
2008–2011 Barcelona B
2011–2012 Roma
2013–2014 Celta
2014–2017 Barcelona
2018–2019 Spanyol
2019–2022 Spanyol

Statistik Kepelatihan
434 main
255 menang
92 seri
87 kalah
938 gol
440 kegolan
+498 selisih gol
58.76 persen prosentase kemenangan

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini