News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

SEA Games 2023

Komparasi Harga Pasar Skuad Timnas U22 Indonesia vs Kamboja, Rizky Ridho Paling Mewah

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Dwi Setiawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Selebrasi Rachmat Irianto saat ia mencetak gol kedua Timnas Indonesia ke gawang Kuwait di laga Kualifikasi Piala Asia 2023, Rabu (8/6/2022). Timnas Indonesia menang dengan skor 2-1.

Timnas U22 Indonesia vs Kamboja akan tersaji pada partai pentup grup A (10/5/2023).

Menilik harga pasar pemain, skuad Timnas U22 Indonesia lebih mewah.

Rekrutan Persija Jakarta, Rizky Ridho memiliki harga pasar tertinggi diantara kedua negara.

Dilansir melalalui Transfermarkt, Bek tengah Garuda Muda memiliki bernilai lebih dari Rp 5,5 Miliar.

Sedangkan Kamboja menyumbang nama Chanthea Sieng di urutan pertama.

Kapten Timnas Kamboja hanya memiliki harga pasar Rp 2,6 Miliar.

Perolehan tersebut hanya sebanding urutan ke 17 di kubu Timnas U22 Indonesia.

Chanthea Sieng tepat di bawah Ronaldo Kwateh yang memiliki nilai pasar lebih dari Rp 3 Miliar.

REKRUTAN KEDUA- Rizky Ridho mengatakan rasa senagnya setelah dia resmi berlabuh ke Persija Jakarta untuk Liga 1 musim depan. Rizky Ridho, bek jebolan Persebaya Surabaya itu menjadi rekrutan kedua Macan Kemayoran untuk mengarungi Liga 1 2023/24. (Persija)

(Tribunnews.com/Bayu Panegak)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini