News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Inggris

Update Klasemen Liga Inggris Hari Ini: Liverpool Dekati 4 Besar, Man City ke Puncak, MU Nyaman

Penulis: Muhamad Deni Setiawan
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Bek Liverpool asal Belanda Virgil van Dijk (Tengah) mengajukan banding atas pelanggaran bola tangan di akhir babak pertama selama pertandingan sepak bola Liga Utama Inggris antara Liverpool dan Tottenham Hotspur di Anfield di Liverpool, barat laut Inggris pada 30 April 2023. Simak update klasemen Liga Inggris pekan ke-34 setelah Liverpool mengalahkan Tottenham Hotspur, Senin (1/5/2023) dini hari WIB. Paul ELLIS / AFP

Sayangnya tendangan Son Heung-Min masih membentur gawang Alisson Becker.

Begitu juga upaya Cristian Romero beberapa waktu berselang yang masih digagalkan oleh tiang gawang.

Guna melakukan penyegaran, Jurgen Klopp melakukan pergantian pemain pada menit ke-63.

Luis Diaz dan Harvey Elliott keluar digantikan Diogo Jota dan Jordan Henderson.

Sementara pada menit ke-66 giliran tim tamu yang berusaha untuk mengubah peruntungan.

Striker Korea Selatan Tottenham Hotspur Son Heung-Min merayakan setelah mencetak gol pembuka pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Tottenham Hotspur dan Brighton and Hove Albion di Stadion Tottenham Hotspur di London, pada 8 April 2023. Ben Stansall /AFP (Ben Stansall /AFP)

Dejan Kulusevski digantikan oleh Pape Matar Sarr.

Kemudian, pada menit ke-78, tim Spurs akhirnya memperkecil ketertinggalan.

Usai terhindar dari posisi offside, Son berhasil mengalahkan Alisson dengan tendangannya.

Drama lalu tersaji pada menit akhir pertandingan, di mana Richarlison berhasil mencetak gol perdananya di Liga Inggris pada menit ke-93.

Sayangnya, comeback The Lilywhites digagalkan oleh Diogo Jota pada menit ke-94.

Susunan Pemain

Liverpool

Alisson; Trent, Konate, van Dijk, Robertson; Elliot, Fabinho, Jones; Salah, Gakpo, Diaz.

Tottenham Hotspur

Forster; Davies, Dier, Romero; Perisic, Hojbjerg, Skipp, Porro; Son, Kulusevski; Kane.

(Tribunnews.com/Deni)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini