News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Timnas Indonesia Vs Argentina

FIFA Matchday Timnas Indonesia vs Argentina, Alejandro Garnacho Sempatkan Potong Rambut

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Dua penggawa Timnas Argentina, Enzo Fernandez (kiri) dan Alejandro Garnacho (kanan) melalukan sempatkan diri untuk mencukur rambut sebelum pertandingan kontra Timnas Indonesia di FIFA Matchday Juni 2023.

Dengan sentuhan Dany Ale, penampilan Garnacho diprediksi makan percaya diri pada laga malam hari ini.

Penggawa Timnas Argentina, Alejandro Garnacho melakoni debut perdana kontra Australia di Stadion Worker's, China, Kamis (15/6/2023). (Instagram @afaseleccion)

Garnacho Line-up Utama

Garnacho baru mencatatkan satu penampilan di level senior Timnas Argentina.

Pemain berusia 18 tahun tersebut tampil sebagai pemain pengganti pada laga Argentina vs Australia, Kamis (15/6/2023).

Kini Garnacho memiliki peluang besar menjadi starter line-up  Timnas Indonesia vs Argentina.

Selain Di Maria, Lionel Messi dan Nicolas Otamendi yang absen, kuatnya Garnacho diturunkan melawan Timnas Indonesia memiliki alasan tersendiri.

Alejandro Garnacho memiliki darah campuran Spanyol-Argentina.

Pemain berusia 18 tahun tersebut pernah tampil di level junior kedua negara tersebut.

Namun pascatahun 2022, Garnacho memilih negara ibunya berasal, Argentina.

Garnacho harus membukukan tiga pertandingan level senior, untuk menegaskan dirinya memilih Argentina untuk status warga negara.

Jika tidak, Garnacho terancam dibekukan selama tiga tahun oleh FIFA.

Hal ini dapat terjadi jika Timnas Spanyol (level senior) mendaftarkan atau memanggil nama Garnacho dalam pertandingan resmi  atau Pemusatan Latihan (TC) lainnya.

Sehingga tiga laga Garnacho termasuk hal yang penting untuk Argentina regenerasi pemain.

Dengan kondisi tersebut Garnacho berkemungkinan tampil kembali saat laga Timnas Indonesia vs Argentina, Senin (19/6/2023).

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini