News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Timnas Indonesia

Piala Asia 2023: Tantangan bagi Timnas Indonesia, Kiper Naturalisasi Vietnam Selangkah Lagi Resmi

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Kiper naturalisasi Vietnam, Filip Nguyen memainkan pertandingan di V-League 2023. Kiper asal Republik Ceko diproyeksikan mengisi line-up utama Vietnam di Piala Asia 2023.

Piala Asia sejatinya digelar di China pada 16 Juni hingga 16 Juli 2023.

Namun Negeri Tirai Bambu resmi mengundurkan diri karena Pandemi Covid-19.

Akhirnya Qatar maju sebagai pengganti China untuk menggelar Piala Asia 2023.

Waktu penyelenggaraannya harus tertunda pada awal tahun 2024 mendatang.

Melalui jadwal terbaru Piala Asia 2023 akan dimulai pada 12 Januari hingga 10 Februari 2024.

Pembagian Fase Grup Asia 2023

Grup A: Qatar, China,Tajikistan, Lebanon

Grup B: Australia, Uzbekistan, Suriah, India

Grup C: Iran, Uni Emirat Arab, Hong Kong, Palestina

Grup D: Jepang, Indonesia, Irak, Vietnam

Grup E: Korea Selatan, Malaysia, Yordania, Bahrain

Grup F: Arab Saudi, Thailand, Kyrgyzstan, Oman

Jadwal Piala Asia 2023

(Senin, 15 Januari 2024)

21.30 WIB: Irak vs Timnas Indonesia

(Jumat, 19 Januari 2024)

21.30 WIB: Vietnam vs Timnas Indonesia

(Rabu, 24 Januari 2024)

18.30 WIB: Jepang vs Timnas Indonesia

(Tribunnews.com/Bayu Panegak)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini